Sabtu, 31 Oktober 2009

Bidang profesi IT

Banyaknya ahli-ahli IT saat ini membuka berbagai macam profesi IT baru juga yang bermunculan. Dengan perkembangan teknologi juga berbagai profesi bisa dialihkan dan dengan mudah dikerjakan. Beberapa profesi yang akan tersingkirkan diantaranya Profesi sebagai IP controller mungkin akan hilang. Karena saat ini perusahaan dapat mengatur IP jaringan secara otomatis. Sehingga perusahaan tidak perlu mengeluarkan banyak uang untuk membayar orang dalam mengatur IP jaringannya. Profesi sebagai desain WEB juga kurang menjanjikan pada masa yang akan datang. Karena saat ini saja sudah banyak aplikasi-aplikasi untuk membuat WEB secara mudah, bahkan bagi pemula sekalipun.

Profesi-profesi IT baru juga akan banyak bermunculan. Salah satunya adalah Pembuatan sistem operasi pada gadget sehingga memudahkan user untuk melakukan kegiatan. Serta pembuatan remote multiguna untuk menggerakkan suatu barang elektronik yang sudah ditanam chip didalamnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar